Selasa, 29 November 2016

Configuration IP Address Di Rasperry Pi

Configuration IP Address Di Rasperry Pi

1. Pertama masuk ke Aplikasi Terminal pada OS Raspberry Pi. 

2. Setelah itu Ketikan "Ifconfig" lalu Tekan Enter akan muncul gambar seperti dibawah, ini berarti IPnya belum di konfigurasi :


3. Lalu Ketik "sudo nano /etc/dhcpcd.conf" setelah itu Tekan Enter seperti gambar dibawah :


4. Setelah itu Ketikan :

    interfaces eth0
    static ip_address=192.168.1.12
    static router=192.168.1.1
    static domain_name_servers=192.168.1.2

Lalu Tekan "Ctrl+x" lalu "Y" dan terakhir Tekan Enter untuk menyimpannya, seperti gambar dibawah :


5.Setelah itu Ketikkan "sudo /etc/init.d/networking reload" lalu Tekan Enter, ini menjalankan konfigueasi IP Address tadi :


6. Setelah ada pesan Ok seperti gambar di atas, lalu Ketikan "sudo reboot" dan Tekan Enter :


7. Raspberry Pi akan merestart tunggu beberapa saat.

8. Pasang kabel LAN ke Connector Raspberry Pi 3 dan buka Aplikasi Terminal.

9. Lalu Ketikan "ifconfig" dan tekan Enter, akan muncul seperti gambar dibawah dan IP yang di Konfigurasi tadi keluar :


10. Konfigurasi IP Adress selesai dan berhasil.

Riyan Martin

6702140028

D3TK-39-01

0 komentar:

Posting Komentar