Selasa, 06 Desember 2016

GPIO File Sh Dan Aplikasi Python Di Raspberry Pi

GPIO File Sh Dan Aplikasi Python Di Raspberry Pi

1. Pertama kita akan membuat file ".sh" terlebih dahulu buka LXTerminal pada Raspberry Pi seperti gambar dibawah :


2. Lalu ketikkan "nano (nama file)" dan Tekan Enter, seperti gambar dibawah :


3. Setelah itu Ketikkan :

    #!/bin/bash
    echo "Runing Your First Bash Script. . ."
    echo "Done"

    Setelah itu Tekan "ctrl+x" lalu "y" dan tekan Enter :


4. Setelah itu ketikkan :
   
    chmod +x (nama file)
    ./(nama file) "ini perintah untuk menampilkan file tadi"

    Dan Tekan Enter seperti gambar dibawah :


5. Kedua kita akan membuat file di Aplikasi Python di Raspberry Pi seperti gambar dibawah :


6. Setelah di Tekan Enter, apa yang dibuat akan otomatis terlihat seperti gambar diatas, lalu Save dengan cara Klik File dan pilih Save As dan tuliskan nama filenya dan Save.

 Riyan Martin

6702140028

D3TK-39-01

0 komentar:

Posting Komentar